Tuesday, June 19, 2012

Dosen Genit

Pemandangan yang tidak menyenangkan saya lihat siang ini.
selama ini saya hanya mendengar ceritanya dari teman - teman saya yang kebetulan di ajar oleh bapak dosen tersebut. sebut saja beliau Mr. Y.
oke kenapa huruf 'Y; karena kromosom yang dimiliki laki - laki adalah kromosom Y.

Kromosom-Y adalah kromosom yang membawa sifat laki-laki. Pada manusia laki-laki mempunyai kromosom XY sedangkan perempuan XX. Di tingkat bibit, sperma hanya mempunyai satu kromosom, yaitu kromosom-X atau kromosom-Y, sedangkan bibit wanita hanya mempunyai kromosom-X.

sekiranya begitu kalo menurut segi ilmu biologi.
okelah, ngga perlu berpanjang lebar.langsung pada intinya.
jadi siang ini saya duduk - duduk di salah satu gazebo. bapak ini menghampiri para mahasiswanya a maksud tersebut.
oke yang saya maksud disini adalah mahasiswi - mahasiswi yang cantik karena dandanannya.
mereka salaman. nah si bapak salaman juga, tapi kenapa matanya ke arah lain.
memandang bagian yang tidak seharusnya dipandang.
selain itu, bapak tersebut memegang tangan mahasiswi tersebut lama sekali.
pertanyaan saya adalah, kenapa mahasiswi ini mau?
kalo toh sekedar menghormati bukan dengan cara seperti itu bukan?
apa tidak merasa bahwa justru bapak tersebut tidak menghargainya.
ah ironis sekali..

0 comments:

Post a Comment

 
;